Tag: RS Pondok Indah

Siklus Haid yang Baik, Awal Reproduksi Sehat
Anjanesia.com - Sistem dalam tubuh perempuan dapat mengatur otak mengeluarkan hormon yang memberikan sinyal kepada indung telur untuk memproduksi 1 buah sel telur matang setiap bulan. Jika sistem ini terganggu, maka dapat menyebabkan gangguan pematangan sel telur sehingga haid menjadi tidak teratur, bahkan tidak mengalami haid sama sekali.

Diet Salah, Penyebab Remaja Putri Kekurangan
Saat ini banyak remaja putri ingin memiliki tubuh kurus layaknya aktris Korea. Hal ini tak jarang membuat mereka melakukan diet tanpa pengawasan ahlinya. Ternyata itu bisa membuat remaja kekurangan zat gizi penting yang dibutuhkan tubuh untuk bekerja dan berfungsi dengan baik.