Tag: Siklus haid yang baik

Siklus Haid yang Baik, Awal Reproduksi Sehat
Anjanesia.com - Sistem dalam tubuh perempuan dapat mengatur otak mengeluarkan hormon yang memberikan sinyal kepada indung telur untuk memproduksi 1 buah sel telur matang setiap bulan. Jika sistem ini terganggu, maka dapat menyebabkan gangguan pematangan sel telur sehingga haid menjadi tidak teratur, bahkan tidak mengalami haid sama sekali.