Tag: Uniqlo Indonesia

UNIQLO: C Hadirkan Pakaian Esensial Sehari-hari yang Chic
Anjanesia.com - Uniqlo menggemparkan dunia fesyen lewat kolaborasi perdananya dengan Clare Waight Keller, desainer ternama asal Inggris yang sempat menduduki posisi Creative Director dan Art Director di sejumlah label fesyen mewah serta mendapat kehormatan merancang gaun pengantin Meghan Markle saat menikah dengan Pangeran Harry 2018 lalu.

Uniqlo Indonesia Donasi 6000 Pakaian untuk Bantu Pengungsi di Indonesia
Ibu Irma Yunita – Corporate Affairs Director PT Fast Retailing Indonesia (kiri) dan Ms. Ann Maymann -Representative UNHCR (kanan). Foto Ist. Anjanesia.com – Dalam rangka Hari Pengungsi Sedunia yang jatuh pada 20 Juni, UNIQLO mendukung UNHCR (United Nations High Commissioner for Refugees) Indonesia dalam penyelenggaraan acara bertema “Hope Away From Home: A World Where Refugees Are Always ...