Tag: Takeda

Peringati Hari Olahraga Nasional, Edukasi dan Ajak Masyarakat Vaksin DBD

Anjanesia.com - Kasus demam berdarah dengue (DBD/Dengue) masih menjadi perhatian masyarakat Indonesia karena berpotensi menjangkit semua orang tanpa terkecuali. Dalam rangka memperingati Hari Olahraga Nasional, Takeda bersama Kementerian Kesehatan serta Kementerian Pemuda dan Olahraga kembali mengedukasi masyarakat melalui talkshow dengan tema, “Sehat Yes, DBD NO”.

Pentingnya Peran Perempuan Demi Tingkatkan Kesehatan Masyarakat Indonesia

Anjanesia.com –  Hari Perempuan Internasional yang jatuh setiap 8 Maret menjadi momentum untuk merayakan dan mengapresiasi perempuan. Ketua Pusat Kajian Jaminan Sosial Universitas Indonesia (PKJS UI) Aryana Satrya menyebut perayaan ini juga diperingati untuk merayakan pencapaian sosial, ekonomi, budaya, dan politik perempuan. “Serta menandai ajakan untuk bertindak mempercepat adanya kesetaraan perempuan. Ini adalah merayakan kesetaraan yang ...

Waspadai Gejala Demam Berdarah Dengue Yang Bisa Mengancam Nyawa

Anjanesia.com – Penyakit demam berdarah masih menjadi masalah kesehatan yang perlu diwaspadai di Indonesia. Tidak pandang bulu, penyakit ini dapat mengintai semua kalangan, tua muda dan dari berbagai strata sosial ekonomi. Meski ditemukan 50 tahun silam di Indonesia, demam berdarah masih menjadi penyakit yang menebar teror, mengancam nyawa jika terlambat ditangani. Laporan Kementerian Kesehatan Republik ...