Tag: Starbucks

Kolaborasi Starbucks dan SpongeBob SquarePants
Anjanesia.com – Tidak terasa, liburan akhir tahun sudah dekat. Untuk menambah kehangatan dan kegembiraan saat liburan, Starbucks mengeluarkan koleksi menarik yang merupakan hasil kolaborasi dengan SpongeBob SquarePants, serial dan karakter yang disukai oleh orang-orang dari segala usia. Mengusung tema ‘Home for the Holidays’, kolaborasi Starbucks X SpongeBob ini selaras dengan semangat musim liburan dan karakter SpongeBob SquarePants itu ...

Starbucks Rayakan Hari Kopi Internasional dengan 3 Pilar Penting
Anjanesia.com - Hari Kopi Internasional yang diperingati setiap tanggal 1 Oktober di seluruh dunia adalah sebuah momen bagi semua orang yang mencintai dan menikmati kopi untuk berkumpul, merayakan, belajar, dan terinspirasi dari salah satu minuman paling dicintai di dunia.

Starbucks X Disney Hadirkan Merchandise Bergaya Vintage
Anjanesia.com - Starbucks bekerja sama dengan The Walt Disney Company Asia Tenggara menciptakan Starbucks Experience yang unik melalui rangkaian merchandise baru yang terinspirasi dari Disney serta aksesoris gaya hidup yang dirancang untuk menginspirasi momen nostalgia dan kenangan indah yang akan disukai segala usia.

Melalui Coffeemezation, Starbucks Wujudkan Minuman Pelanggan
Anjanesia.com – Setelah sukses memperkenalkan kampanye Coffeemezation pada tahun lalu, tahun ini Starbucks kembali hadir dengan kampanye yang sama dengan konsep yang sedikit berbeda dan mengajak pelanggan untuk mewujudkan minuman impiannya. Liryawati, Chief Marketing Officer untuk PT Sari Coffee Indonesia, mengatakan selain mengajak pelanggan berkreasi mewujudkan minuman impian mereka, Starbucks juga ingin menunjukkan keahlian barista dalam ...