Tag: Mavinn

IKEA Dukung Keberlanjutan dan Berdayakan Perajin UMKM Lewat Koleksi Mavinn
Anjanesia.com – IKEA baru-baru ini meluncurkan koleksi Mavinn. Koleksi ini dirilis sebagai upaya dalam mengembangkan usaha kewirausahaan sosial, yang juga merupakan salah satu bagian dari program keberlanjutan perusahaan asal Swedia tersebut. Bermitra dengan berbagai UMKM, koleksi Mavinn dibuat dengan mengedepankan keterampilan lokal, sekaligus menyediakan lapangan kerja dan pelatihan bagi perempuan dan kelompok-kelompok terpinggirkan. Koleksi ini ...