Tag: Elc
Tips Ajarkan Anak Siap Bertualang Lewat Permainan
Anjanesia.com – Bermain merupakan tugas utama anak-anak, sebelum menjalankan peran lainnya, hingga kelak mereka semakin tumbuh besar. Terdapat beragam jenis cara anak bermain, termasuk bermain yang melibatkan diri anak menjadi seorang petualang. Berikut beberapa tips singkat yang diberikan Early Learning Centre Indonesia untuk orang tua agar bisa membuat anak-anak siap memulai petualangannya dalam bermain setiap hari: Temani anak ...