Tag: Benang Jarum
Benang Jarum Tampil di London Fashion Week
Anjanesia.com - Sejak didirikan pada tahun 2020, Benang Jarum telah menghadirkan ready-to-wear dengan ciri khas modest, modern, dan on trend. Kini, untuk pertama kalinya, Benang Jarum melangkah ke panggung global dan mempersembahkan koleksi bertema “Lustrous Whisper” di perhelatan London Fashion Week S/S 23-24.